Rabu, 05 Agustus 2015

Fasilitas-fasilitas Google

SEKILAS TENTANG FASILITAS DAN APLIKASI GOOGLE

Bagi pengguna internet pasti sudah tidak asing lagi dengan ,mesin pencari  atau dikenal sebagai Search Engine, dimana berfungsi sebagai pencari informasi yang diinginkan bagi browser. Banyak mesin pencari informasi bisa juga sebagai mesin pencari uang atau penghasilan.


Pada awalnya, fasilitas yang populer dimiliki oleh Google adalah mesin pencari (Search Engine), namun belakangan Google mengeluarkan berbagai produk fasilitas yang memudahkan browser dalam hal aplikasi internet. SDemakin banyak aplikasi dan fasilitas yang dikeluarkan Google menjadikan semakin banyak pemakain fasilitas Google yang sebelumnya kurang familiar.

Adapun fasilitas-fasilitas dan aplikasi yang dimiliki oleh Google, Sebagai berikut:

1. Sebagai Pencari Data Informasi

    *Mencari defenisi suatu kata (Perintah Define)
      contoh perintahnya, define : spiderbot

    *Mencari berdasarkan alamat URL (Perintah inurl: dan allinurl)
      contoh perintahnya, inurl: bisnis
      allnurl: bisnis online

    *Mencari informasi alamat situs (Perintah Info)
      contoh perintahnya, www.gustiandri.blogspot.com

    *Mencari alamat tautan dari URL (perintah menggunakan tanda petik dua "....")
      contoh perintahnya, "www.gustiandri.blogspot.com"

    *Mencari artikel dengan type file pilihan (file type data_yang_dicari)
      contoh perintahnya, file type: pdf UUD 45

    *Mendapatkan informasi kaitan suatu situs (site:www.alamat-situs.com)
      contoh perintahnya, site:www.gustiandri.blogspot.com

    *Pencarian khusus:
      Bagaimana mencari gambar dengan cepat
      - Buka alamat http://images.google.com
      - Ketik kata kunci yang dicari (nama gambar atau tema)
      - Klik tombol search engine mencari koleksi foto gratis
      - Buka alamat http://picasaweb.google.com
      - Ketik kata kunci dari foto yang dicari, seperti SBY
      Mencari artikel pada blog orang
      - Buka alamat http://blogsearch.com
      - Di kotak pencarian ketik kata kunci yang dicari, misalnya bisnis yang online
      Mencari video dengan cepat
      - Buka alamat http://video.google.com
      - Pada kotak pencarian ketik kata kunci yang akan dicari
      - Klik tombol search video

2. Sebagai Surat Elektronik - gmail (Email)
    Untuk mendaftar di Email Google kita browser www.gmail.com, dimana fasilitas email ini masih gratis           dengan kapasitas 2 Gb.

3. Sebagai Mailing List dengan Google Groups
    Google group merupakan forum diskusi dengan menggunakan fasilitas email, yang memungkinkan                setiap anggota mailing melakukan obrolan bebas sesuai nama grup yang dibuat. Untuk mendaftar atau          membuat, buka alamat http://groups.google.com dari kotak My Groups

4. Sebagai fasilitas chatting dengan Google talk.
    Untuk mendapatkan tools aplikasi Gtalk dapat didownload dan diinstal dikomputer dari alamat                    http://www.google.com/gtalk/

5. Sebagai kamus penterjemah berbagai bahasa (Google translate)
    Dengan fasilitas ini dapat menterjemahkan mislnya bahasa inggris ke bahasa indonesia. Untuk dapat
    dapat menterjemah anda bisa menggunakan teks kata maupun kalimat, atau bahkan beberapa paragraf.
    Caranya :
    < style="front-weight: bold; color: rgb(255, 0, 0);">6. Fungsi peta online berbasis web (Google Maps)
    Anda dapat mengakses situs ini untuk melihat posisi pulau, daerah, atau mencari alamat secara detail.
    Untuk pemakaian yang optimal menggunakan tools Google Earth yang diinstal pada komputer.
    Caranya kunjungi alamat dibrowser http://maps.google.com
 
Semoga posting ini dapat informasi yang lebih luas bagi pengunjung dan pembaca Blog ini, dan kita bisa memaksimalkan penggunaan fasilitas yang diberikan Google

source : http://itpopular.blogspot.com/2009/10/fasilitas-fasilitas-google_28.html

Tidak ada komentar:

Posting Komentar